Close

Manfaatkan website untuk perusahaan Anda

Persaingan bisnis kian ketat saja dari waktu ke waktunya. Itu pasti sudah Anda sadari sebagai pelaku bisnis. Oleh karena itu diperlukan adanya terobosan baru dalam hal berbisnis. Tak melulu menggunakan cara-cara yang sudah ada sejak lama.

Anda harus jeli melihat segala kesempatan untuk membuat bisnis Anda kian berkembang dan maju. Dan di masa kini, di masa kemajuan teknologi yang kian pesat Anda bisa menggunakan keberadaan website utnuk perusahaan Anda.

Website yang sudah banyak digunakan oleh banyak pelaku bisnis termasuk kemungkinan besar sudah digunakan oleh pesaing Anda harus juga Anda gunakan untuk bisnis Anda. Persenjatai bisnis Anda dengan website yang tidak hanya dibangun secara professional tetapi juga dikelola secara professional juga. Dengan demikian Anda mendapatkan manfaat yang maksimal dari keberadaan website tersebut.

Berikut ini langkah-langkah yang harus Anda lakukan ketika ingin membuat website

Menghubungi penyedia jasa pembuatan website

Setelah Anda mencari penyedia jasa pembuatan website, selanjutnya setelah Anda merasa bahwa ada beberapa penyedia jasa tersebut yang menarik untuk Anda gunakan. Anda bisa menghubungi mereka untuk mencari tahu lebih lanjut perihal prosedur pembuatan website yang mereka miliki.

Anda bisa menghubungi mereka dengan cara menelepon atau mengirimkan email.

Menyediakan data-data

Hal lain yang perlu Anda lakukan adalah menyediakan atau menyiapkan data-data yang ingin ditampilkan dalam website nantinya sehingga akan memudahkan dan mempercepat proses pembuatan website.

Mencari tau mengenai biaya jasa pembuatan website

Ini hal yang sangat penting karena Anda perlu tahu biaya yang harus Anda sediakan untuk jasa pembuatan website bisnis Anda. Dan ini bisa Anda tanyakan pada penyedia jasa pembuatan website yang ingin Anda gunakan ketika Anda menghubungi mereka.

Perihal support

Selain hal-hal di atas, Anda juga perlu menanyakan perihal support yang diberikan oleh penyedia jasa pembuatan website yang Anda pilih. Apakah mereka akan memberikan support setelah website selesai dikerjakan dan apakah akan ada biaya tambahan tersendiri untuk support tersebut atau tidak.

Lama pengerjaan

Mengenai lama pengerjaan ini juga perlu Anda perhatikan, perlu Anda ketahui sehingga Anda tak menunggu terlalu lama untuk website diselesaikan. Tanyakan hal ini pada penyedia jasa pembuatan website yang Anda pilih. Hal ini penting mengingat mungkin Anda perlu segera memiliki website terkait dengan bisnis yang sedang Anda jalankan, misalnya Anda akan ikut tender atau lainnya dimana website perlu diselesaikan sebelumnya.

Untuk penyedia jasa pembuatan website perusahaan, Anda bisa menggunakan jasa pembuatan website yang dimiliki oleh Simple C. Simple C sudah berkecimpung dalam hal pemberian jasa pembuatan website untuk perusahaan sejak tahun 2007.

Paket-paket jasa pembuatan website yang disediakan oleh Simple C sudah lengkap dengan domain, hosting, desain, email dan support sehingga Anda hanya perlu membayar sejumlah harga paket yang Anda pilih dan Anda mendapatkan semuanya.

Harga paket jasa pembuatan website perusahaan yang ditawarkan oleh Simple C mulai dari paket promo Rp. 299 ribu dan Rp. 600 ribu. Tersedia juga paket professional Rp. 900 ribu dan Rp. 1,5 juta selain itu ada juga  paket premium Rp. 3 juta dan Rp. 5 juta.

Bila Anda berminat untuk menggunakan jasa pembuatan website perusahaan yang disediakan oleh Simple C, Anda bisa menghubungi nomor 021 2273 9031 – 0856 9281 4684 pada jam kerja.

Related Posts